Tabel Profil Baja INP Semua Ukuran & Kelebihan Terbaru 2024

Tabel Profil Baja INP – Baja profil merupakan material yang banyak digunakan pada konstruksi bangunan besar karena kemampuan menahan beban sangat baik. Salah satu jenisnya adalah profil baja INP dimana dimanfaatkan sebagai penyangga.

Baja INP memiliki ukuran atau profil yang berbeda beda sehingga dapat dengan mudah dipasang. Sama halnya seperti TABEL BAJA H BEAM, jenis INP memiliki perhitungan dimensi berat yang cukup bervariasi untuk saetiap satuannya.

Profil baja INP juga banyak diterapkan pada bangunan pabrik dan gudang karena membutuhkan atap dengan ukuran lebar. Kekuatan resistensinya mampu diandalkan karena kokoh sehingga baja INP tidak akan mudah putus.

Baja INP juga mampu menahan kekuatan tarikan dari dari sebuah konstruksi. Keamanan juga akan semakin terjamin jika menggunakan profil baja, terlebih sangat dapat dipercaya untuk usia jangka panjang dari sebuah bangunan.

Tabel Profil Baja INP Semua Ukuran Terbaru

Tabel Profil Baja INP

Dalam tabel profil baja INP terdapat berbagai bagian ukuran yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan sebuah bangunan. Kebanyakan tabel profil dimanfaatkan pula oleh arsitek untuk menghitung beban total dari semua konstruksi bangunan.

Apa itu Baja INP?

Baja INP adalah material struktural yang bentuknya menyerupai bentuk huruf I. Disebut juga sebagai profil I dimana umumnya memiliki panjang standar 6 dan juga 12 meter, sedangkan dimensinya mulai dari 100mm sampai 50mm.

Apa itu Baja INP

Tergolong kedalam kategori baja Wide Flange atau WF dimana merupakan material penyangga beban berat karena kekuatannya. Tak heran jika kita bisa menjumpai profil baja INP pada bagian lantai, kolom, atap maupun tiang pancang.

Kelebihan

Memang ukuran berbeda dengan TABEL BAJA SIKU, namun untuk fungsi maupun kegunaanya sama dengan profil INP. Apabila anda belum mengetahui apa saja kelebihan menggunakan baja INP maka silahkan simak dibawah ini.

Fungsi Kegunaan
  • Memiliki harga terjangkau sehingga mudah dipilih.
  • Mempercepat pembangunan sebuah konstruksi bangunan.
  • Meminimalisir biaya bekisting (formwork) pada lapangan
  • Tidak memerlukan curing time.
  • Kualitas baja INP terjamin karena quality control yang mudah.
  • Ukuran dimensi lebih kecil dimana dapat menghemat ruangan.
  • Bobotnya ringan sehingga mudah dalam pemasangan.

Tabel Profil Baja INP

Terdapat berbagai ukuran profil baja INP sehingga memudahkan arsitek ataupun kontraktor bangunan memilihnya. Setiap profil memiliki bobot yang berbeda, untuk lebih jelasnya silahkan simak tabel berikut ini.

Tabel Profil Baja INP Semua Ukuran
ABT1T2RLWeight
80mm42mm3.9mmm5.9mm2.3mm6m38.5kg
100mm50mm4.5mm6.8mm2.7mm6m50.6kg
120mm58mm5.1mm7.7mmm3.1mm6m67.5kg
140mm66mm5.7mm8.6m3.4mm6m87.5kg
150mm73mm6.0mm7.0mm6m97.5kg
160mm74mm6.5mm9.5mm3.8mm6m108.5kg
180mm82mm6.9mm10.4mm4.1mm12m270.0kg
200mm90mm7.5mm11.3mm4.5mm12m315.0kg
220mm98mm8.1mm12.2mm4.9mm12m373.0kg
240mm106mm8.7mm13.1mm5.2mm12m435.0kg
250mm125mm7.5mm12.5mm12m460.0kg
260mm113mm9.4mmm14.1mm5.6mm12m503.0kg
280mm119mm10.1mm15.2mm6.1mm12m580.0kg
300mm125mm10.8mm16.2mm6.5mm12m661.0kg
320mm131mm11.3mm17.3mm6.9mm12m750.0kg
340mm137mm12.2mm18.3mm7.3mm12m833.0kg
360mm143mmm13.0mm19.5mm7.8mm12m926.0kg
380mm149mm13.7mm20.5mm7.8mm12m1026.5kg
400mm155mm14.0mm22.0mm8.6mm12m1136.5kg
450mm170mm16.2mm24.3mm9.7mm12m1400.0kg
500mm185mm18.0mm27.0mm10.8mm12m1707.0kg

Demikian informasi tabel baja INP yang sudah dirangkum Bursabajaringan.com. Dengan memilih baja INP maka struktur bangunan akan lebih kuat, selain itu paling utama adalah membutuhkan biaya yang relatif lebih murah.