Harga Teralis Jendela – Di dalam dunia kontruksi, teralis minimalis memiliki banyak sekali makna yang dapat kalian pahami atau bisa dikatakan terbagi menjadi beberapa bagian, mulai dari teralis pintu, teralis pagar, teralis kanopi dan lain sebagainya. Nah pada pertemuan kali ini kami akan membahas lebih mengenai teralis, yakni harga teralis jendela minimalis terbaru dan termurah. Pemasangan teralis yang baik dan benar juga pastinya akan mempercantik tampilan dari sebuah rumah dan terkesan mewah serta rapih.
Biasanya kita sering menjumpai teralis yang terpasang pada sebuah jendela rumah, entah itu jendela kamar atau jendela lainnya. Dimana sering juga terdapat teralis dengan seni ukiran yang cukup indah dan mempesona yang tentu akan menambah daya tarik tersendiri dari rumah tersebut. Disamping dapat menambah kesan indah, teralis jendela juga memiliki kelebihan lain, yakni dapat digunakan sebagai pengaman agar orang asing tidak dapat masuk ke dalam rumah dengan mudah.
Teralis jendela juga biasanya harus dipasang terlebih dahulu ketika finishing rumah hampir selesai. Bahkan pembuatan teralis jendela ini kerap didahulukan dibandingkan pembuatan teralis pagar besi ataupun teralis kanopi. Di Indonesia banyak sekali model teralis jendela yang ditawarkan, jadi kalian dapat dengan leluasa memilih jenis teralis apa yang nantinya akan kalian gunakan sebagai pengaman jendela rumah.
Harga teralis jendela yang dibanderol juga biasanya cukup terjangkau, jadi kalian tidak perlu khawatir. Selain harganya terjangkau, kualitas dari teralis besi ini juga sangatlah terjamin. Nah daripada penasaran lebih baik langsung saja kita simak ulasan mendalam mengenai harga teralis jendela minimalis terbaru dan termurah yang telah kami siapkan berikut ini.
Harga Teralis Jendela Minimalis Terbaru dan Termurah
1. Teralis Jendela Besi Nako Minimalis
Teralis Besi Nako 10 mm | Rp 380.000/m2 |
Teralis Besi Nako 12 mm | Rp 435.000/m2 |
Teralis Besi Nako 16 mm | Rp 515.000/m2 |
2. Teralis Jendela Stainless Minimalis
Teralis Jendela Minimalis | Rp 380.000/m2 – Rp 425.000/m2 |
Teralis Jendela Klasik | Rp 400.000/m2 – Rp 550.000/m2 |
Teralis pengaman / Kerangkeng | Rp 200.000/m2 – Rp 300.000/m2 |
3. Deskripsi Teralis Ukuran Per Meter Persegi
No | Ukuran | Spesifikasi | Harga/jendela |
1. | 100 x 40 cm |
| Rp 250.000 |
2. | 150 x 40 cm |
| Rp 325.000 |
3. | 180 x 60 cm |
| Rp 375.000 |
Nah itulah beberapa daftar harga teralis jendela yang dapat kalian lihat pada tabel diatas. Setiap jenisnya, teralis jendela diatas juga dibanderol dengan harga yang bervariatif, mulai dari harga termurah hingga termahal. Namun dengan melihat nominal yang ada pada tabel diatas, rentan harga tersebut tentu sangatlah terjangkau.
Jadi bagi kalian yang mungkin ingin mengganti teralis jendela rumah kalian dengan teralis stainless atau besi nako, kalian dapat membaca referensi harga yang kami sampaikan diatas. Baiklah mungkin hanya ini saja yang dapat kami sampaikan, semoga artikel mengenai harga teralis jendela minimalis diatas dapat bermanfaat bagi kalian semua. Sekian dari kami dan terima kasih atas perhatiannya.