40 Harga Akrilik Lembaran Semua Ukuran 2024

Harga Akrilik Lembaran – Akrilik merupakan salah satu bahan bangunan yang sering digunakan untuk membuat produk interior maupun eksterior bangunan. Akrilik merupakan material yang mudah untuk dipoles sehingga kilapan nya mampu disandingkan dengan bahan stainless steel maupun kaca. Selain akrilik tidak mudah pecah, harganya juga sangat terjangkau sehingga layak jadi pilihan.

Akrilik terbuat menggunakan bahan plastik (Polimetil Metakrilat) dimana tembus pandang namun memiliki sifat lentur. Ketahanan nya yang anti pecah membuat material ini sering digunakan untuk dekorasi rumah. Misalnya penerapan akrilik pada perabotan maupun kitchen set yang memang riskan akan pecah. Bahkan akrilik warna dalam kitchen set dapat dipadukan dengan keramik dinding yang sudah dipasang sebelumnya.

Jika menggunakan akrilik warna mampu bertahan lama karena sisi warnanya yang tidak mudah pudar sehingga keindahan tetap terjaga. Demikian pula dengan akrilik bening yang sering dijadikan sebagai pengganti kaca jendela. Selain itu bobot akrilik juga ringan sehingga dapat diaplikasikan pada perabotan tertentu. Akrilik dijual per lembar dengan kisaran mulai 100 ribu hingga 2 jutaan.

Tak heran karena harga akrilik lembaran yang murah, banyak orang yang lebih memilih nya. Ukuran akrilik yang ada di pasaran saat ini meliputi 100cm x 200cm, 203cm x 305cm maupun 122cm x 83cm. Disamping itu ada berbagai ketebalan yang bisa dipilih mencakup 1,5 mm, 2 mm, 3 mm, 4 mm, 5 mm, 6 mm, 8 mm, 10 mm, 12 mm, 1 5mm, 20 mm dan juga 25 mm. Dengan pilihan ukuran dan ketebalan berbeda, dapat disesuaikan dengan tiap kebutuhan anda.

Harga Akrilik Lembaran

Harga Akrilik Lembaran
Harga Akrilik Lembaran

Anda dapat memperoleh akrilik pada toko bangunan atau supermarket bangunan terdekat. Harga akrilik lembaran yang murah tentunya jadi faktor orang beralih dari material seperti kaca maupun besi yang lebih mahal. Jika anda ingin mengetahui harga akrilik lembaran dengan berbagai ukuran silahkan simak pada tabel dibawah ini

1. Akrilik Bening Ukuran 122cm x 244cm

KetebalanHarga
1.5mmRp. 290.000
2.0mmRp. 380.000
3.0mmRp. 550.000
4.0mmRp. 700.000
5.0mmRp. 870.000
6.0mmRp. 950.000
10mmRp. 1.675.000

2. Akrilik Bening Ukuran 100cm x 200cm

KetebalanHarga
2.0mmRp. 280.000
4.0mmRp. 900.000

3. Akrilik Bening Ukuran 122cm x 610cm

KetebalanHarga
3.0mmRp. 1.720.000
5.0mmRp. 2.800.000

4. Akrilik Warna Ukuran 92cm x 183cm

KetebalanHarga
2.0mmRp. 270.000
3.0mmRp. 370.000
4.0mmRp. 475..000
5.0mmRp. 570.000
6.0mmRp. 670.000
8.0mmRp. 880.000
10mmRp. 1.075.000

5. Akrilik Warna Ukuran 100cm x 200cm

KetebalanHarga
2.0mmRp. 300.000
3.0mmRp. 425.000
4.0mmRp. 550.000
5.0mmRp. 650.000
6.0mmRp. 790.000
8.0mmRp. 1.025.000
10mmRp. 1.300.000

6. Akrilik Warna Ukuran 122cm x 183cm

KetebalanHarga
2.0mmRp. 340.000
3.0mmRp. 475.000
4.0mmRp. 600.000
5.0mmRp. 725.000
6.0mmRp. 850.000
8.0mmRp. 1.125.000
10mmRp. 1.370.000

7. Akrilik Warna Ukuran 138cm x 183cm

KetebalanHarga
2.0mmRp. 425.000
3.0mmRp. 600.000
4.0mmRp. 800.000
5.0mmRp. 975.000
6.0mmRp. 1.140.000
8.0mmRp. 1.475.000
10mmRp. 1.870.000

Dengan pilihan ukuran maupun ketebalan anda dapaat menentukan sendiri mana yang sesuai. Untuk perajin tentunya bisa menggunakan yang tipis untuk membuat perabotan atau dekorasi ruangan terbaik. Akrilik dengan ketebalan 10 mm memang yang paling mahal karena biasanya diterapkan untuk konstruksi bangunan atau produk yang lebih berat, apalagi jika anda menggunakan papan cor untuk membuat jendela.